Page 6 - INDO DEFENCE 2022 - DAY 3
P. 6

TURKISH DEFENCE FIRMS GATHER INTEREST,

        BAG MAJOR CONTRACTS IN INDONESIA



        The Indo Defence 2022 expo marked a new  has also signed a contract to build two  While the FNSS-Pindad collaboration to
        achievement for Turkish defence firms.  65-meter patrol boats for the Indonesian  produce 18 Harimau tanks has yet to see
        With one of the largest delegations in one  Navy while Boğaziçi Defence will supply  additional  orders  from  the  Indonesian
        of the largest defence expos in Southeast  the Indonesian Army with its anti-drone  Army, the Turkish company is currently
        Asia, Turkish companies attracted serious  system.                            actively offering its Zaha marine assault
        interest and have bagged numerous major                                       vehicle (MAV) to the Indonesian Marine
        contracts to provide the Indonesian Armed  Baykar is also in talks with the Indonesian   Corps. The company has already signed a
        Forces  (TNI)  with  advanced  equipment  government for its Akinci and Bayraktar   cooperation agreement with the Indonesian
        from anti-drone systems to patrol boats  TB2  unmanned  combat  aerial  vehicle   state-owned enterprise to jointly develop
        and more.                              (UCAV). While no further details have yet   and produce the amphibious armored
                                                                                      vehicle to better suit the requirements of
                                               to emerge regarding the talks, it is already   the Indonesian Navy and its Marine Corps.
        Havelsan is reported to have signed con-  known for some time that the company’s   Other contracts and MoUs between Turkish
        tracts to provide various Indonesian Navy  drones have attracted the attention of the   defence companies and their Indonesian
        ships with the company’s ADVENT Combat  Indonesian military looking to acquire more   counterpart have also been signed at the
        Management System (CMS). TAIS shipyard  advanced UCAV for its Air Force.      ongoing show.



























        PERUSAHAAN PERTAHANAN TURKI MENARIK

        MINAT, TEKEN KONTRAK BESAR DI INDONESIA


        Pameran Indo Defence 2022 menandai  Baykar juga sedang dalam pembicaraan
        pencapaian baru bagi perusahaan pertah-  dengan  pemerintah Indonesia untuk  Di sisi lain, walaupun kerjasama antara
        anan Turki. Dengan salah satu delegasi  kendaraan udara tak berawak Akinci dan  FNSS dan PT Pindad untuk memproduksi
        terbesar di salah satu pameran pertahanan  Bayraktar TB2 (UCAV). Meskipun belum  18 tank Harimau belum melihat pesanan
        terbesar di Asia Tenggara, perusahaan-pe-  ada rincian lebih lanjut yang muncul menge-  tambahan dari TNI-AD, perusahaan Turki
        rusahaan pertahanan Turki mengantongi  nai pembicaraan tersebut, sudah diketahui   tersebut saat ini sedang giat menawar-
        sejumlah kontrak besar untuk memberikan  sebelumnya bahwa drone perusahaan ini   kan kendaraan serbu laut (Marine Assault
        Tentara Nasional Indonesia (TNI) berbagai  telah  menarik  perhatian TNI  yang  ingin   Vehicle/MAV) Zaha kepada Korps Marinir
        peralatan canggih mulai dari sistem anti-  mengakuisisi  UCAV  yang  lebih  canggih   Indonesia.  Perusahaan  itu  sebelumnya
        drone hingga kapal patroli dan banyak lagi.  untuk TNI Angkatan Udara.        telah menandatangani perjanjian kerjasama

                                                                                      dengan PT Pindad untuk bersama-sama
        Havelsan dilaporkan telah menandatangani  Baykar juga sedang dalam pembicaraan   mengembangkan dan memproduksi
        kontrak untuk menyediakan berbagai kapal  dengan  pemerintah Indonesia untuk   kendaraan  lapis  baja  amfibi  agar  lebih
        TNI Angkatan Laut (TNI-AL) dengan Sistem  kendaraan udara tak berawak Akinci dan
        Manajemen  Tempur  (CMS)  ADVENT.  Bayraktar TB2 (UCAV). Meskipun belum       sesuai dengan kebutuhan Angkatan Laut
        Galangan kapal TAIS juga telah menan-  ada  rincian  lebih  lanjut  mengenai  pem-  Indonesia dan Korps Marinirnya.
        datangani kontrak untuk membangun dua   bicaraan tersebut, sudah diketahui bahwa
        kapal patroli sepanjang 65 meter untuk   drone perusahaan telah menarik perhatian   Kontrak-kontrak  dan  MoU  lain  antara
        TNI-AL sementara Boğaziçi Defense akan   militer Indonesia yang ingin memperoleh   perusahaan pertahanan Turki dan mitra
        memasok TNI Angkatan Darat (TNI AD)    UCAV yang lebih canggih untuk TNI-AU.  Indonesia mereka juga telah ditandatan-
        dengan sistem anti-drone.                                                     gani di pameran yang sedang berlangsung.
        6  | NOVEMBER-04-2022                                                                  WWW.GBP.COM.SG/DAILY NEWS
   1   2   3   4   5   6   7   8   9   10   11